Cara Mudah Geser Halaman Web Tanpa Mouse

Cara Mudah Geser Halaman Web Tanpa Mouse


Cara Mudah Geser Halaman Web Tanpa Mouse
Halaman web yang lebih panjang dari ukuran resolusi monitor menuntut kita untuk menggesernya naik-turun (scroll). Bagaimana cara melakukannya tanpa menggunakan mouse?

Advertisement

Baca juga:


Sponsored

Ketergantungan netter pada mouse (tetikus) sebagai penunjuk (pointer) sangat beragam. Lain halnya dengan pengguna komputer untuk keperluan desain grafis, tak jarang ada yang lebih sebisa mungkin selalu menggunakan keyboard karena enggan menggeser posisi tangan mereka.

Mungkinkah keinginan itu tetap terpenuhi bila berhadapan dengan halaman web yang panjang hingga menuntut pengakses untuk menggesernya naik dan turun?
Advertisment

Netter pengguna browser Microsoft Internet Explorer, chrome, mozilla firefox, maxthon dll tetap dimungkinkan untuk menggeser halaman web naik dan turun tanpa harus menyentuh mouse yang juga mereka miliki. Caranya cukup hanya dengan menekan tombol spasi (space bar) untuk menggeser turun tampilan halaman web.

Untuk menaikkannya kembali cukup tekan tombol "Shift" secara bersamaan dengan tombol spasi. Cukup mudah dan praktis, selamat mencoba.

Demikianlah Postingan Cara Mudah Geser Halaman Web Tanpa Mouse Gambar Foto Wallpaper Keyboard Laptop Via Google